Santan Kelapa, merupakan cairan berwarna putih hasil ekstraksi daging Kelapa parut, yang sangat menyehatkan apabila dikonsumsi dalam jumlah yang cukup. Dari zaman dahulu, manfaat kesehatan dari Santan Kelapa ini telah banyak dibahas. Oleh sebab itu, orang-orang di seluruh dunia banyak menggunakannya, terutama sebagai salah satu bahan masakan.
Santan sendiri, dibuat dengan cara
memeras air dari Kelapa yang telah diparut. Dan proses pemerasan tersebut, akan lebih mudah dilakukan apabila kamu mencampurkan air hangat terlebih dahulu, pada Kelapa hasil parutan yang akan kamu peras. Santan sendiri, diketahui mengandung banyak sekali Vitamin, Mineral, dan Kalori.
Dan itulah sebabnya, mengapa kita sebaiknya mengonsumsi Santan Kelapa ini, secara rutin. Menurut para ahli, ada banyak sekali manfaat kesehatan yang dapat kamu peroleh, dari mengonsumsi Santan Kelapa. Namun meski begitu, kita tidak boleh terlalu over dalam mengonsumsinya, karena dapat juga berakibat buruk pada kesehatan.
Selain menambah kelezatan makanan, dengan mencampurkan Santan Kelapa kedalam makanan yang kamu buat, dapat meningkatkan kesehatan tubuhmu. Dan berdasarkan hal tersebut, pada kesempatan kali ini kita akan bahas buat kamu sekalian sahabat, mengenai beberapa manfaat kesehatan konsumsi Santan Kelapa. Tanpa membuang waktu lebih lama lagi. Berikut ini ulasannya :
0 komentar:
Posting Komentar